Assisten III Pemkab Mesuji Lepas Kontingen HPN 2019 Perwakilan Mesuji

banner 468x60

Mesuji : Nawawi Matni, Assisten III mewakili Plt. Bupati Mesuji Saply. TH., melepas kontingen asal PWI Kabupaten Mesuji yang akan menghadiri puncak Hari Pers Nasional (HPN) yang di rayakan di Kota Surabaya, Jawa Timur, Selasa, (5/2/2019).

Dalam keterangan, Nawawi mensupport HPN 2019 ini sebagai agenda tahunan yang di motori oleh Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat dengan menggandeng beberapa organisasi pers lainnya.

Bacaan Lainnya
banner 300x250

Untuk itu, ucapnya, sehubungan dengan diberangkatkan kontingen perwakilan PWI Mesuji untuk ambil bagian dalam keikutsertaan merayakan HPN 2019, itu menjadi apresiasi bagi Pemkab Mesuji.

“Saya mewakili Plt. Bupati Mesuji, sangat mengapresiasi dengan keikutsertaan PWI Mesuji. Ini bukan hanya PWI nya, tapi nama Kabupaten Mesuji juga ikut ketika PWI Mesuji dapat bergabung dengan seluruh anggota PWI se-Indonesia pada perayaan HPN 2019 tersebut,” terangnya.

Reporter : Erwan EP
Editor : Red

banner 300x250

Pos terkait

banner 468x60

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses